Teknik Riset Mahasiswa ISMA Kota Banjar
Teknik Riset Mahasiswa ISMA Kota Banjar
Ming, 25 Februari 2024 4:42
Teknik Riset Mahasiswa ISMA Kota Banjar

Kampusalazhar.ac.id- Riset mahasiswa yang berkualitas memiliki beberapa fungsi yang sangat penting dalam konteks pendidikan tinggi dan pengembangan pengetahuan. Berikut adalah beberapa fungsi utama riset mahasiswa yang berkualitas diantaranya: Pengembangan Pengetahuan, Pengembangan Keterampilan, Inovasi dan Pemecahan Masalah, Pengembangan Karakter dan Kritis Berpikir, Kontribusi pada Pemecahan Masalah Sosial, Pemberdayaan Mahasiswa. Oleh karena itu teknik riset mahasiswa yang berkualitas dapat di lakukan dengan cara cara sebagai berikut:

  1. Kumpulkan Bahan literatur Refrensial sesuai dengan program studi atau fokus penelitian yang sedang ditempuh, Refrensi dapat ditemukan:
  • Akses keanggotaan.perpusnas.go.id
  • Akses sinta.kemdikbud.go.id
  • Akses doaj.org
  • Akses neliti.com
  • Akses semanticscholar.org
  • Akses scholar.google.com
  • Offline Perpustakaan
  • Dan Lainnya
  1. Refrensi dapat berupa: Book, Book Section, Case, Conference Proceedings, Encyclopedia Article, Generic, Hearing, Journal Aritcle, Magazine Article, Newspaper Aritcle, Patent, Report, Statute, Television Broadcast, Thesis, Web Page, Working Paper, Disertasi
  1. Lakukan penalaran kritis-analisis terhadap temuan masalah untuk menentukan fokus dan judul penelitian sesuai dengan program studi dan fokus penelitian, hal ini akan sangat menentukan kualitas riset dan kesesuaian penelitian dengan asas dan bahan materi yang didapatkan oleh setiap mahasiswa dari literatur refrensi yang didapatkan.
  2. Tentukan metodelogi penelitian yang akan digunakan, Anda dapat menggunakan metode penelitian: Case Study Method, Qualitative Methods, Quantitative Methods, Comparative Case Study Method, Mixed Study Methods, dan lain-lain
  3. Sebelum mulai menulis, Baca dan Pahami pedoman (guidelines) kepenulisan baik skripsi yang berlaku di ISMA Kota Banjat atau berupa penerbitan jurnal di setiap publisher terkait
  4. Jika sudah memahami langkah ke-3, mulailah menulis dengan melakukan pengaturan teknikal (Setting lembar section, setting heading judul, setting style sitasi, Setting daftar isi, setting daftar pustaka sesuaikan dengan style dan pengaturan lainnya)
  5. Jika sudah melakukan pengaturan teknikal, gunakan aplikasi manajemen refrensial, Anda bisa gunakan Mendeley dan Zotero (Pahami terlebih dahulu fungsi dan cara penggunaannya).
  6. Pastikan tulisan Anda aman dari plagiasi, scan draft naskah (Skripsi/Jurnal) secara berkala untuk menghindari nilai plagiarisme yang overvalue, Anda dapat menggunakan situs scan plagiasi atau Tools Turnitin
  7. Selamat Anda Telah Berkontribusi tehadap peradaban pengatahuan dan Anda Lulus dengan predikat Sarjana Berkualitas
Pers Mahasiswa, Berita Kampus

Komentar

Tidak ada komentar

Tulis Komentar

Artikel Lainnya

Mahasiswa Institut Miftahul Huda Al-Azhar Melaksanakan Ziarah Wali di Kota Banjar dalam Rangka Study Laboratori Tahun 2025
Kota Banjar, 25 Januari 2025 – Mahasiswa Institut Miftahul Huda Al-Azhar tela...
Sel, 28 Januari 2025 | 5:53
Guru Milenial  Di Era Digital
Ditulis oleh Gilang Wahyu Saputra, Mahasiswa Institut Miftahul Huda Al-Azhar,...
Sel, 21 Januari 2025 | 3:44
Tinjauan Kritis: Rendahnya Upah Guru Honorer di Indonesia
Ditulis oleh: Dewi Wahyuningsih, NIM: 230110012 Mahasiswa Institut Miftahul H...
Sen, 20 Januari 2025 | 8:01
Filsafat Pendidikan Pesantren Dalam Era Postmodern
Seiring perkembangan era kebebasan informasi, pola pendidikan pesantren mengh...
Jum, 1 November 2024 | 4:29